Banyak Prestasi, Komjen Pol Andap Budhi Revianto Masuk Bursa Cagub Sumsel

1dff6572b7e4a9ca3f3ce1dd9376235d
Keterangan foto; Komjen Pol Andap Budhi Revianto SIK,MH, Calon Pj Gubernur Sumsel, Senin (31/07/2023).

Mediapublik.co Palembng – Per 1 Oktober 2023, masa jabatan Gubernur Sumsel H Herman Deru berakhir. Muncul nama anggota Perwira Polisi yang akan melanjutkan sebagai Calon Pj Gubernur Sumsel.

Salah satunya Komjen Pol Andap Budhi Revianto SIK MH akan menjadi Calon Pj Gubernur Sumsel

Saat ini Andap Budhi Revianto menjabat sebagai Sekretaris Jenderal Kemenkumham RI.

Sebelum namanya muncul sebagai Calon Pj Gubernur Sumsel, Andap Budhi Revianto pernah mendapatkan penghargaan Pin Emas dari Kapolri.

Sebagai bentuk penghargaan atas kerja dan jasanya terhadap Polri serta terwujudnya sinergitas antara Kemenkumham dan Polri.

Calon Pj Gubernur Sumsel Andap Budhi Revianto lahir di Jakarta pada tanggal 23 Juni 1966.

Calon Pj Gubernur Sumsel Andap Budhi Revianto adalah satu pejabat menengah Polda Sumsel.

Profil Calon Pj Gubernur Sumsel Andap Budhi Revianto:

Akademi Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (AKABRI) Tahun 1985-1988

Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK) Tahun 2000

Sekolah Staf dan Pimpinan (SESPIM) Tahun 2005.

Sekolah Staf dan Pimpinan Administrasi Tingkat Tinggi (SESPATI)

LEMHANAS PPRA 53 Tahun 2015.

Baris ke-2 Satyalancana Pengabdian 24 Tahun Satyalancana Pengabdian 16 Tahun Satyalancana Pengabdian 8 Tahun

Baris ke-3 Satyalancana Jana Utama Satyalancana Ksatria Bhayangkara Satyalancana Karya Bhakti

Baris ke-4 Satyalancana Bhakti Pendidikan Satyalancana Bhakti Buana Satyalancana Bhakti Nusa

Baris ke-5 Satyalancana Dharma Nusa Satyalancana Operasi Kepolisian Satyalancana Wira Karya.

(David/Red)